Workshop dan Sosialisasi Pendidikan Inklusif bagi Kepala Sekolah, Guru, Shadow, dan Wali Murid ABK dengan Autisme

   Workshop dan sosialisasi ini di adakan di SDN Lemahputro I pada tanggal 26 Oktober 2013. Pada acara ini Kepala SDN Lemahputro I mengundang guru, shadow, dan wali murid. Serta mengundang Kepala Sekolah dan Guru dari Sekolah lain yang menyelenggarakan pendidikan inklusif di Sidoarjo, seperti SDN Sekardangan, SDN Jati, SDN Bluru Kidul, dll.
   Disini ada 2 nara sumber yang sudah pernah mengikuti pelatihan di pusat Autisme di Australia yaitu kepala SDN Lemahputro I Ibu Nanik Sumarviati dan salah satu Guru SDN Lemahputro I Bapak Ari Isnawan.



Bpk Ari menyampaikan materi


Bu Nanik menyampaikan materi


Bu Nanik menunjukkan sesuatu dari Australia



Komentar

Postingan populer dari blog ini

SIEDEX 2013

Lagi lagi SDN Lemahputro I dapat Tamu Dari Luar Negeri

Shadow Teacher (Guru Pendamping)